Jumat, 21 Oktober 2011

  • Menggunakan Watermark => Watermark merupakan tampilan teks dan image yang muncul samar-samar dalam dokumen yang berfungsi sebagai stempel atau penanda status sebuah dokumen seperti dokumen yang bersifat rahasia, dokumen yang menjadi draft dan lain sebagainya.
  • Terdapat dua metode yang dapat digunakan untuk menambah watermark ke dalam dokumen yaitu dengan menambahkan watermark yang tersedia secara default dan menciptakan watermark sesuai tampilan yang kita inginkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar